Resep Menu Buka Puasa Praktis dan Enak, Dijamin Bakal Habiskan Nasi- Alhamdulillah Ramadan sudah masuk hari kedua. Seperti yang kuceritakan di tulisan sebelumnya, tentang Ramadan pertama sebagai keluarga baru, ternyata aku dan pak suami memiliki selera makanan berbuka puasa yang berbeda. Kalau aku sangat...
Tempat Ngabuburit Asyik Di Jogja, Tempat Seru Menunggu Beduk di Kota Istimewa- Alhamdulillah sudah memasuki hari pertama puasa di bulan Ramadan tahun 2022. Bersyukur masih bisa menjalankan ibadah puasa di bulan suci ini. Tahun 2022 sudah menjadi tahun ketiga kita menjalankan puasa di...
Perempuan Di Titik Nol, Kisah Firdaus dan Perjuangan Perempuan Pada Perayaan Hari Perempuan Internasional- Pada perayaan hari Perempuan Internasional tahun 2022, tema yang diangkat adalah tentang #BreakTheBias. Tema tersebut diangkat untuk merayakan pencapaian perempuan di seluruh dunia di bidang sosial, ekonomi, budaya dan politik. Seperti yang kita...
Pentingnya Memenuhi Asupan Gizi Lebih Saat Menjalankan Ibadah Puasa di Masa Pandemi- Sudah tahun ketiga sejak pandemi melanda dunia, termasuk Indonesia umat Muslim menjalankan puasa Ramadhan di saat pandemi Covid-19. Pada mulanya terasa berat dan was-was sekali. Di mana virus sedang marak menyebar dan...
Hotel Tentrem Semarang, Luxury Hotel Super Nyaman di Kota Atlas- Sudah lama sekali aku merencanakan liburan atau sekadar staycation di salah satu hotel di Jogja, tapi waktu yang tepat itu tidak kunjung tiba. Ada saja halangan dan keperluan yang lebih mendesak dari keinginanku...
Cerita dan Tips Menjalankan Puasa Hari Pertama Sebagai Keluarga Baru- Tidak terasa besok sudah mulai puasa hari pertama di bulan Ramadhan, dan artinya, malam ini akan mulai menjalankan shalat tarawih dan sahur. Ada yang berbeda saat menjalankan puasa hari pertama tahun ini dari tahun-tahun...
Review Maybelline Master Chrome Metalic Highlighter - Belakangan aku sering sekali nyoba-nyoba belajar make up. Sebelumnya aku tuh suka merasa aneh kalau pake make up. Suka merasa muka jadi terlalu terlihat tua dan aneh. Tapi aku suka salut sama perempuan yang bisa aplikasikan...
RM Demangan, Rumah Makan Ala Cafe Nan Teduh di Yogyakarta- RM Demangan terletak di Jalan Demangan Baru, No 19, Mrican, Caturtunggal, Depok, Sleman, Yogyakarta. Tidak sulit untuk menemukan rumah makan semi cafe yang asri dan bernuansa pastel ini. Saat pertama kali masuk, kalian akan...